Kasus Cacar Monyet atau Monkey Pox kian meningkat di beberapa Negara, Lebih Dari 70 Orang Meninggal

- 2 Juni 2022, 14:10 WIB
Penyakit cacar monyet atau monkeypox.
Penyakit cacar monyet atau monkeypox. /CDC/Brian W.J. Mahy/HO via Reuters/as

Palangkaraya News- Kasus Cacar Monyet kian meningkat di beberapa negara.

Baca Juga: Persamaan dan Perbedaan Antara Monyet dan Kera

Setelah seblumnya kita di hadapi dengan adanya Pandemi Covid-19 yang hingga kini masih belum berhenti, kini dunia kembali dihadapi penyakit Monkeypox atau Cacar Monyet lainnya yang sedang mewabah di beberapa negara.

 

World Health Organization atau WHO mengkonfirmasi ada lebih dari 550 kasus Cacar Monyet yang ada di 30 negara saat ini. Cacar Monyet diikuti dengan timbulnya gejala demam, ruam atau binti-binti merah yang khas dan adanya pembengkakan kelenjar getah bening.

Baca Juga: Bocoran Smartphone Terbaru Milik Samsung, Samsung Galaxy Z Flip 4 Akan Segera Rilis

Penting untuk membedakan cacar monyet dari penyakit lain seperti cacar air, campak, infeksi kulit bakteri, kudis, sifilis, dan alergi terkait pengobatan.


Karena adanya perubahan iklim cuaca yang berubah dengan cepat, membuat hewan dan manusia harus mengubah pola makan.Akibatnya, penyakit yang biasanya beredar pada hewan semakin banyak yang menjangkiti manusia.

Virus ini mungkin telah ditularkan selama berbulan-bulan atau bertahun-tahun tanpa terdeteksi meskipun penyelidikan sedang berlangsung dan belum ada jawaban yang jelas, menurut Dr Rosamund Lewis, pimpinan teknis cacar monyet WHO.

Halaman:

Editor: Muhammad Ferdy

Sumber: express.co.uk


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x