Mengenal Morfologi dan Manfaat Tanaman Bidara, tanaman Pengusir Sihir.

- 25 Mei 2022, 19:38 WIB
Mengenal Morfologi Tanaman Bidara Sebagai Pengusir Sihir
Mengenal Morfologi Tanaman Bidara Sebagai Pengusir Sihir /Abd R Malangi/gowapos.com/

Palangkaraya News- Tanaman bidara yaitu pohon yang banyak tumbuh di India dan negara-negara asia.

Tanaman bidara ini di indonesia Banyak dibudidayakan di pulau Madura, Maluku, Bali hingga Jawa dan Jalimantan

Bentuk dari batang pada tanaman bidara yaitu bulat dan berkayu, memiliki warna hijau keabu-abuan, dan pada setiap ruas pada batang tersebut terdapat duri yang tajam berwarna kemerahan.

Daun pada tanaman bidara berbentuk bundar atau bulat telur oval, memiliki tulang daun 3, berwarna hijau muda dan hijau tua, tepi daun tumpul atau membulat dari bawah daun berwarna putih .

Tanaman bidara merupakan tanaman pengusir jin disebutkan Ustadz Abdul Somad, bahwa untuk mengobati kesurupan dan mengusir sihir, pakailah tujuh helai daun bidara lalu ditumbuk.

Baca Juga: 2 Cara Membuat Minyak dari Buah Kelapa

Caranya, tujuh lembar daun bidara digiling lalu dimasukan ke dalam air, kemudian diberi doa surat Al Fatihah, surat Al Baqarah, ayat Kursi, Al Falaq, surat An Nas, dan sejumlah ayat lain

Masyarakat banyak menggunakan daun bidara sebagai ruqyah karena daun bidara sudah digunakan pada zaman Nabi.

Baca Juga: Ramai Pemberitaan Penangkapan Gary Iskak, sang Istri Tak Tinggal Diam sebelum Netizen Berkomentar.

Halaman:

Editor: Abdul Hafiz, S.Si

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini