Buat Kecewa, Penggemar Menyayangkan SM Entertainment yang Dianggap Belum Maksimalkan Potensi RED VELVET

- 24 Juni 2022, 19:54 WIB
Penggemar merasa kecewa karena Red Velvet kurang mendapatkan promosi dari SM Entertainment.
Penggemar merasa kecewa karena Red Velvet kurang mendapatkan promosi dari SM Entertainment. /@redvelvet.smtown

Palangkaraya News - Red Velvet merupakan idol K-Pop yang sudah beraktifitas selama 8 tahun sejak debutnya pada 2014.

Selama 8 tahun, Red Velvet dikenal dengan idol yang memiliki begitu banyak bakat, visual yang cantik, serta kemampuan yang bagus untuk menjadi idol.

Red Velvet memiliki pencapaian baik di Korea Selatan maupun internasional. Girlgroup dari SM Entertainment ini secara konsisten mengumpulkan banyak perhatian dengan konsep yang unik dan berbeda setiap comeback.

Baca Juga: Sudah Rilis, Charlie Puth dan Jungkook BTS Resmi Kolaborasi di Music Video Left And Right

Baru-baru ini, salah satu netizen mengungkapkan kekecewaannya kepada SM Entertainment.

OP menjelaskan bahwa sangat disayangkan girl group tersebut tidak sering comeback meskipun potensi yang mereka miliki sangat bagus.

Dia menuliskan, "Aku masih merasa bahwa grup ini belum sepenuhnya merasakan promosi yang baik. Sejujurnya aku sangat menyukai 'Red Flavor,' 'Bad Boy,' dan 'Psycho' mereka membuat konsep girlgrup menjadi menarik dan tidak pernah melakukannya secara biasa saja, karena mereka sudah memiliki khas sendiri yaitu konsep dengan nuansa Red dan Velvet."

Baca Juga: Aespa Resmi Rilis MV B-Side Track Life's Too Short English Version

OP juga menjelaskan bahwa dirinya kecewa terhadap SM Entertainment.

Halaman:

Editor: Susiani Suprapti

Sumber: alkpop Pann Nate


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini