Tips Memberikan Mahkota Untuk Orangtua Tercinta di Surga

20 Juni 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi Mahkota Untuk Orangtua /

Palangkaraya News-Disini siapa yang ingin memberikan mahkota kepada orangtuanya di akhirat?

Berikut disampaikan amalan apa saja yang bisa membuat impian mu menjadi kenyataan.

Dalam sebuah hafits yang diriwayatkan oleh Imam Tirmidzi, Rasululullah menyampaikan bahwa dengan Merutinkan membaca Al-Qur'an kita bisa menghadiahkan mahkota kepada orangtua kita.

Sebagiamana berbunyi :

"Rasulullah Shalallahu'alaihi Wasallam bersabda : Penghafal Al-Qur'an akan datang pada hari kiamat, kemudian akan berkata, "Ya Tuhanku berikanlah perhiasan kepada orang yang membaca Al Qur'an, kemudian orang itu dipakaikan mahkota karomah (kemuliaan)". (HR Tirmidzi).

Baca Juga: Rahasia Hati yang Bersih Agar Hidup Bahagia, Amal Diterima

Baca Juga: Amalkan Sayyidul Istighfar Agar Surga Semakin Dekat

Baca Juga: 14 NASIHAT EMAS DARI IMAM SYAFI'I

Ini 7 Tips Menghafal Al-Qur'an agar Orangtua kelak mendapat Mahkota Karomah tersebut.

1. Niat ikhlas ingin belajar Al-Qur'an.

2. Pilih Al-Qur'an yang besar agar jelas huruf Dan makhrajnya.

3. Baca ayat Al-Qur'an ulang sebanyk 20 kali. Ulang ulang baca sampai 20 kali.

4. Misalnya mulai dgn Surah Al-Baqarah dulu ambil ayat 1 hingga 15 ayat. Ulang baca dulu sampai 20 kali.

5. InsyaAllah setelah itu sudah mulai ingat ayat ayat yang diulang itu. Sahabat tutup mata dan coba hafal sebnyk 20 kali InsyaAllah tips mudah hafal.

6. Waktu yang baik hafal pukul 3 pagi hingga Subuh.

7. Dan selepas solat 5 waktu hafal lagi.

Selamat mencoba sahabat dan share.***

Editor: Abdul Hafiz, S.Si

Sumber: Syahada Ways

Tags

Terkini

Terpopuler